Nah jika ingin nanas yang sudah matang disaat di supermarket atau juga yang ada di jual di pasar tradisonal adalah menjadi salah satu kesulitan jika ingin memilih buah nanas yang matang dengan sempurna tidak seperti buah buah lainnya ada hal yang sangat banyak yang harus kamu tau kamu harus memeriksa di luar warna buah atau juga tampilan dari nanas tersebut , bahkan jika ingin memastikan bahwa diri mu mendapatkan buah nanas dengan matang yang sempurna maka coba perhatikan tekstur dan juga bau yang sangat berat pada nanas dan seperti berikut ini cara ingin memilih buah nanas dengan matang yang sempurna
Memeriksa warna pada buah nanas
Nah disaat kamu sedang beberlanja di pasar tradisonal pastikan untuk mencari buah nanas yang memiliki daun hijau dengan warna yang cerah dan juga sehat ,yang dapat di anggap menjadi pertanda kesegaran pada nanas , dan jika kamu ingin memastikan luar dari buah nanas dan juga harus memilih buah nanas yang memiliki warna yang kuning kehijauan yang dapat menunjukan jika buah nanas matang dengan sepenuhnya , dikarenakan nanas perlahan lahan berubah dari warna hijau hingga kekuningan saat buah nanas tersebut matang.
Nilai berat pada nanas
Jika memilih berat pada buah nanas bisa menjadi salah satu strategi yang sangat efektif untuk dapat membantu mengukur kematangan , dan cobalah mencari nanas yang berat untuk mengukurnya , dan di dalam banyaknya kasus pada buah nanas adalah nanas yang memiliki timbangan yang berat pertanda jika buah nanas memiliki kandungan air yang sangat banyak dan juga tentunya menandakan jika buah nanas akan lebih manis dan juga leboh enak
Menarik daun nanas
Nah bagi kamu yang sangat sulit untuk memilih buah nanas agar manis dan juga matang dengan sempurna kamu dapat mencoba dengan cara seperti ini cara yang sangat mudah untuk mengetahui apakah nanas sudah matang cobalah untuk menarik sedikit daun pada buah nanas yang memiliki daun yang besar dan juga menonjol dari atas nanas , dan juga menurut beberapa orang daun pada buah nanas harus mudah di cabut jika nanas tersebut sudah matang dan juga menunjukan jika nanas manis , dan jika daun yang sangat sulit untuk di tarik maka buah nanas tersebut menunjukan bahwa nanas tersebut belum matang
Nah jadi tips seperti di atas dapat membantu mu jika ingin membeli buah nanas dengan matang yang sempurna dan juga dapat menjadikan beberapa strategi di saat kamu ingin membeli nya di pasar tradisonal ataupun supermarket.